Apa Yang Di Sebut Dengan Zigot? Tolong Di Jawab Ya ????????????

Halo kawan kawan,

Mari kita bahas soal berikut ini

 

Soal:

Apa yang di sebut dengan zigot? Tolong di jawab ya ????????????

Jawaban:

Zigot dihasilkan dari fertilisasi.

Setiap hewan memiliki cara perkembangbiakan yang berbeda-beda. Beberapa hewan dapat berkembang biak melalui proses kawin yaitu melalui proses fertilisasi (pembuahan). Fertilisasi merupakan peleburan sel sperma yang dihasilkan oleh induk jantan dengan sel telur (ovum) yang dihasilkan oleh induk betina. Fertilisasi dapat terjadi secara internal (di dalam tubuh induknya) dan eksternal (di luar tubuh induknya). Fertilisasi akan menghasilkan zigot yang bersifat diploid (2n). Zigot kemudian akan berkembang menjadi embrio.

 

Semoga jawaban diatas dapat membantu kawan belajar ya. apabila ada pertanyaan silakan berkomentar dibawah ini.

 

Salam sukses selalu

 

Leave a Comment